Follow Us

Pilu! Inilah Kisah Warga Bekasi yang Rumahnya Digusur Pemkot Sampai Rela Tidur di Atas Mobil Bak

Dwi Nur Mashitoh - Sabtu, 27 Juli 2019 | 17:30
Puing puing sisa penggusuran rumah warga Jalan Bougenville Raya RT 001 RW 011, Jakasampura, Bekasi Barat
Kompas.com/Vitorio Mantalean

Puing puing sisa penggusuran rumah warga Jalan Bougenville Raya RT 001 RW 011, Jakasampura, Bekasi Barat

Sosok.ID - Seorang pria paruh baya tampak mengamati rumah yang telah rata dengan tanah dari seberang jalan.

Rumah itu berada di Jalan Raya Bougenville RT 001 RW 011, Jakasampura, Bekasi Barat.

Dialnsir dari Kompas.com, pria yang tak ingin disebutkan namanya itu masih bertahan di lokasi penggusuran.

Ia, sebut saja Ali, mencoba untuk memungut puing-puing rumahnya yang dirasa masih bisa diselamatkan.

Seperti sisa-sisa besi yang masih bisa digunakan untuk membangun rumah.

Walaupun ia belum tau kapan ia akan membangun rumah lagi.

Baca Juga: Tampilkan Adegan Pria Pakai Busana Layaknya Wanita, Program Brownis TransTV Terancam Dihentikan KPI

"Itu besi kolom yang diambil buat bangun lagi," ujarnya saat ditemui Jumat (26/7/2019).

"Hari gini harga besi selangit kalau mau beli satu. Satu biji udah berapa duit," lanjutnya.

Saat ini Ali bersama keluarganya mengontrak di sebuah rumah.

Ia rela berjejalan dengan tiga anak dan empat cucunya karena ia tidak memiliki rumah lain.

Source : Kompas.com

Editor : Sosok

Baca Lainnya

Latest