Follow Us

Anies Baswedan Sindir Jokowi Soal Vaksin Covid-19: di Amerika Baru Siap Kuartal Ketiga 2021, Indonesia Lain Cerita

Rifka Amalia - Senin, 21 September 2020 | 19:42
Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan.
Dokumentasi Pemprov DKI Jakarta

Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan.

Baca Juga: Sempat Kehilangan Indera Penciuman, Presenter Kocak Papham Dinyatakan Positif Tertular Covid-19, Begini Perjuangannya Untuk Bisa Sembuh!

Anies membagikan informasi tentang vaksin virus corona di Amerika yang baru siap pada kuartal ketiga tahun 2021.

Melansir TribunJakarta.com, hal ini disampaikannya dalam peluncuran buku 'Dedengkot Betawi' dan Milad ke-79 Nuri Thaher yang dilakukan secara virtual.

Dalam diskusi tersebut, Anies mengaku baru menyaksikan kepala pusat pengendalian penyakit menular di Amerika Serikat yang bersaksi di depan kongres dan senat.

"Di depan senat Amerika Serikat itu, dia mengatakan bahwa vaksin di Amerika Serikat baru siap sekitar kuartal ketiga 2021," kata Anies, Sabtu (19/9/2020), dikutip dari TribunJakarta.com.

Baca Juga: Bersiaplah! Covid-19 Bukan Akhir dari Pandemi Dunia, WHO: Tak Ada Vaksin hingga Pertengahan Tahun 2021!

Vaksin itu baru dapat digunakan oleh warga AS pada pertengahan tahun 2022.

Namun Anies tak membeberkan nama pejabat yang membagikan informasi tersebut.

Mantan Mneteri Pendidikan dan Kebudayaan ini menyebut, tokoh tersebut sangat tersohor di dunia internasional.

"Itu kesaksian kepala pusat pengendalian penyakit menular yang sangat tersohor di dunia," ujarnya.

Saat itulah iya menyindir pemerintah pusat.

Baca Juga: Sudah Disuntik Vaksin Covid-19 Buatan China, Seorang Sukarelawan Dikabarkan Positif Virus Corona, Tim Riset Ungkap Penyebabnya

Source : Kompas.com, TribunJakarta.com

Editor : Rifka Amalia

Baca Lainnya

Latest