Follow Us

Berbekal Celurit hingga Gir, Belasan Bocah SD di Sukabumi Lakukan Aksi Tawuran, Sekolah Beri Sanksi Ini Usai Videonya Viral di Media Sosial

Dwi Nur Mashitoh - Jumat, 28 Februari 2020 | 11:45
Ilustrasi tawuran
Tribunnews.com

Ilustrasi tawuran

Kalau kayu mereka mengaku mengambil di lokasi tawuran,'' jelas dia.

Selanjutnya, Senin (24/2/2020) menggelar pertemuan dengan seluruh orangtua pelaku.

Hasil pertemuan itu menghasilkan beberapa komitmen, di antaranya selama sebulan penuh, anak-anak harus diantarjemput orangtuanya.

''Pada saat mengantar dan menjemput, orangtua harus menandatangani kehadiran,'' jelas dia.

Baca Juga: Jadi Yatim Piatu dalam Semalam, Ayahnya Meninggal Dunia Saat Jenazah Ibunya Masih Dimandikan, Nasib Pilu 6 Bocah Malang Ini Undang Simpati Warga Usai Viral di Media Sosial

Sementara Kepala SDN 1 Puwasari Yus Winarya mengungkapkan peristiwa tawuran pelajar SD ini sangat memprihatinkan.

Terlebih lagi, dia mengakui sebelumnya sempat menjabat sebagai Kepala SDN 2 Nyangkowek.

Yus menuturkan anak yang terlibat tawuran diberikan sanksi berupa pembinaan dalam rangkaian Penguatan Pendidikan Karakter.

Ada perjanjian dengan ortu siswa yang terlibat tawuran

Baca Juga: Terlalu Semangat Ingin Perkosa Mahasiswi Cantik yang Jadi Penumpangnya, Sopir Angkot Malah Hilang Kendali dan Ceburkan Mobilnya ke Selokan

Juga termasuk perjanjian dengan para orangtua siswa yang terlibat tawuran.

''Orangtua siswa harus antarjemput. Guru juga mempunyai buku kecil sebagai catatan dan anak-anak diberikan pekerjaan rumah setiap harinya,'' tutur dia.

Source : Kompas.com

Editor : Sosok

Baca Lainnya

Latest