Follow Us

Cerita Herman Sarens, Komandan Korps Markas Hankam yang Kepalanya Nyaris Bolong Gegara Ditodong Pistol oleh Soeharto: Kalau Meledak, Mati Gue!

Tata Lugas Nastiti - Selasa, 10 September 2019 | 14:00
Cerita Herman Sarens, Panglima TNI yang Kepalanya Nyaris Bolong Gegara Ditodong Pistol oleh Soeharto
Kolase gambar Kompas.com/Glori K. Wadrianto

Cerita Herman Sarens, Panglima TNI yang Kepalanya Nyaris Bolong Gegara Ditodong Pistol oleh Soeharto

Kendati demikian, Herman mengaku langsung meminta maaf kepada Soeharto saat itu karena telah membuat keputusan yang terburu-buru.

Meski dikenal tegas pada penentangnya, Soeharto rupanya masih sudi memaklumi kesalahan Herman Sarens dan memaafkannya.

Melansir Tribun Lampung saat Soharto menjabat sebagai Presiden RI, Herman Sarens Soediro diangkat sebagai Komandan Komando Satuan Tugas (Kosatgas) Supersemar dengan pangkat kolonel.

Karier militer Herman pun kian menanjak sebagai perwira tinggi berpangkat brigadir jenderal.

Baca Juga: Hidup Digerogoti Penyakit Langka dengan Kulit yang Selalu Melepuh, Kakak Beradik asal Lubukbatang Nangis Sedih: Kami Pengen Punya Teman

Atas rekomendasi Panglima ABRI, Jenderal Maraden Panggabean, Herman dipromosikan menjadi Komandan Korps Markas Hankam.

(*)

Source : Tribun Lampung, Cuplikan Riwayat Kehidupan Herman Sarens Sudiro

Editor : Tata Lugas Nastiti

Baca Lainnya

Latest