
Zhang Xiaoen.
Bak peribahasa sudah jatuh tertimpa tangga.
Setelah ditangkap dan terancam dipenjara, kekasih Zhang justru meninggalkannya.
Tak hanya meninggalkan Zhang, wanita itu juga bekerja sama dengan jaksa untuk melawan pacarnya dalam kasus itu.
Seolah tak cukup menginjak-nginjak harga diri Zhang, dia juga menghapus segalanya tentang pria itu di media sosialnya.
Bahkan, dia dilaporkan mengunggah foto dengan pria lain tak lama setelahnya.
(*)