Sementara juru bicara Komando Utara AS Bill Lewis menjelaskan, latihan tersebut digelar di area yang masuk dalam perairan internasional.
Meski begitu, Komando Pertahanan Udara AS dan Komando Utara memberikan perhatian penuh pada latihan perang milik Rusia itu. (*)