Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Dianggap Sebagai Pemimpin Otoriter, Begini Pengalaman Komedian Ini Saat Melawak di Depan Soeharto, Bagito: Honor Rp 17,5 Juta Dibungkus Koran

Andreas Chris Febrianto Nugroho - Rabu, 27 Januari 2021 | 05:13
Dianggap Sebagai Pemimpin Otoriter, Begini Pengalaman Komedian Ini Saat Melawak di Depan Soeharto, Bagito: Honor Rp 17,5 Juta Dibungkus Koran
Instagram @bagitogrup_

Dianggap Sebagai Pemimpin Otoriter, Begini Pengalaman Komedian Ini Saat Melawak di Depan Soeharto, Bagito: Honor Rp 17,5 Juta Dibungkus Koran

Baca Juga: Jokowi Bukan yang Pertama, Blusukan Ternyata Sudah Dilakukan Oleh Soeharto, Termasuk Nyamar dan Tinggal di Rumah Warga Hingga Buat Pejabat Panik, Ini Kisahnya!

Bahkan, Miing mendapatkan telepon dari protokol presiden demi menjelaskan lawakan-lawakan yang tak boleh dilontarkan di depan Soeharto.

"Akhirnya kita manggung, gembira? Malah enggak, kita takut, gue lagi siaran ditelepon minta skrip dulu," ucap Miing.

"Enggak ada pak," imbuhnya.

"Oke ambil kertas sama pensil, tidak boleh ini, jangan bicara ini, terserah kalian menterjemahkannya," tandas menirukan pengawal presiden.

"Nyut-nyutan otak gue, dan itu gue ceritain di depan Pak Harto," jelasnya.

Baca Juga: Taktik Operasi Brilian Soeharto, Sempat Sukses Sembunyikan Presiden Kamboja Hingga Selundupkan Ribuan AK-47 Hanya dengan Pesawat Komersial, Begini Kisahnya!

Kisah lucu Soeharto ketika pertama kali bertemu Tien
Kolase Tribun Jabar/Tribunnews/Kompas.com

Kisah lucu Soeharto ketika pertama kali bertemu Tien

Setelah melewati berbagai proses, Miing dan personel Bagito datang ke lokasi.

Di lokasi tersebut, Miing, Didin dan Unang masih harus menjalani protokol keamanan yang ketat.

"Datang ke Balai Sidang, kan ada detektor, pertama kali kita ngalamin detektor hari itu yang dijaga sama paspampres," kata Miing.

"Didin pakai dasi, gue pakai baju anak betawi, Unang jadi preman Jogja, bawa blankon, bawa pakaian Jawa, bawa keris," imbuhnya.

Source :TribunWow

Editor : Sosok

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x