Follow Us

Dijanjikan Berbagai Mimpi Tapi Ujung-ujungnya Cuma Dikadali, Mantan Anak Buah Egianus Kogoya yang Serahkan Diri Kembali ke NKRI Bongkar Bobroknya KKB Papua: Tidak Solid Selalu Terpecah-pecah

Dwi Nur Mashitoh - Minggu, 04 Oktober 2020 | 16:13
Kawanan KKB Papua pimpinan Egianus Kogoya
FB TPNPB

Kawanan KKB Papua pimpinan Egianus Kogoya

Dia pun mengaku terpaksa bergabung dengan KKB Papua.

"Seringkali memeras dan mengancam masyarakat, serta menyakiti bahkan membunuh masyarakat yang tidak mau membantu," ujar Tenius.

Baca Juga: Rekannya Tewas Ditempat, Malang Nasib Tenaga Medis Covid-19 yang Kritis Usai Ditembak KKB Papua di Wandai, Belum Dievakuasi Lantaran Berada di Lokasi Terpencil

3. Pernah ikut kontak senjata dengan aparat

Lebih lanjut, dia mengungkapkan jika pernah terlibat kontak senjata dengan aparat saat masih bergabung dengan KKB Papua.

Menurut Tenius, insiden baku tembak itu terjadi pada 2017 di wilayah Habema.

Saat itu, dia bersama kelompoknya melakukan pengadangan hingga akhirnya terjadi kontak senjata.

Baca Juga: KKB Papua Diprediksi Bakal Tepecah Belah, Persatuan untuk Teror Freeport Akan Runtuh karena Konflik Internal Ini

4. Ingin hidup normal

Setelah mengucapkan ikrar setia kepada NKRI, Tenius Tabuni mengaku ingin hidup normal, merasa aman, dan nyaman seperti masyarakat umum lainnya.

Sementara itu, Komandan Satgas (Dansatgas) Pamtas Mobile Yonif Raider 323/BP Kostrad Mayor Inf Afriandy Bayu Laksono mengapresiasi langkah Tenius Tebuni tersebut.

Penyerahan diri Tenius Tabuni kembali ke NKRI ditandai dengan penyerahan bendera merah putih dari Satgas kepada bekas anggota KKB Papua yang menyerahkan diri itu.

Source : SURYA.co.id

Editor : Sosok

Baca Lainnya

Latest