Siprus terpecah pada tahun 1974 setelah invasi Turki yang dipicu oleh kudeta yang diilhami oleh Yunani.
Warga Siprus Yunani di pulau itu kebanyakan tinggal di selatan, dan Siprus Turki di utara.(*)
Artikel ini pernah tayang sebelumnya di Kontan dengan judul "Turki akan mengadakan latihan militer di Mediterania timur pada 1-2 September 2020"