Follow Us

Nyawa Korban Rasisme Ditukar Duit Rp 10 Miliar, Perwira Polisi 'Pembunuh' George Floyd Melenggang Bebas dari Penjara Saat Para Pendemo Bahkan Harus Kehilangan Mata

Rifka Amalia - Kamis, 11 Juni 2020 | 14:00
Thomas Lane, dibebaskan dengan jaminan
Tangkap Layar Daily Star

Thomas Lane, dibebaskan dengan jaminan

Ia bahkan rela menurunkan militer demi membasmi orang-orang yang disebutnya sebagai perusuh itu.

Baca Juga: Gebrakan Aneh Presiden AS, Trump Akan Masukkan Kelompok Pendemo Kematian Geogre Floyd Sebagai Teroris, Mantan Pejabat AS Sebut Bertentangan Dengan Konstitusi

George Floyd
Tangkap layar dailystar.co.uk

George Floyd

Kendati demikian, kebijakan-kebijakan Trump tidak semena-mena diterima oleh bawahaannya.

Para Gubernur di beberapa negara bagian menentang Trump yang menyuruh adanya "tindakan keras" kepada para demonstran.

Adapun para perwira polisi yang terlibat dalam pembunuhan itu ditangkap tiga hari setelah video kematian Floyd viral di media sosial.

Dalam video itu, Mr Floyd dapat dilihat tersungkur ditindih Chauvin.

Baca Juga: Para Anggota Parlemen Gigit Jari, Trump Kerahkan Pentagon Tarik 9500 Pasukan Tentara AS di Jerman

Ia merintih kehabisan napas namun diabaikan oleh para perwira.

"Aku tidak bisa bernapas," rintih Floyd dalam video yang beredar.

Chauvin tidak mengangkat kakinya, dan membiarkan lututnya tetap dileher Floyd selama 9 menit.

Hingga membuat Floyd lemas, dan berakhir kehilangan nyawa.

Source : Daily Star

Editor : Sosok

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest