Sementara praktik penjualan istri telah cukup mengalami penurunan sejak penerapan pengadilan perceraian modern, sayangnya ini masih terjadi hari ini di beberapa bagian dunia.
Misalnya tak lama sebelum ini, pada 2009 petani miskin yang tinggal di bagian-bagian tertentu pedesaan India dipaksa untuk menjual istri mereka untuk melunasi si pemberi pinjaman.
(Tatik Ariyani)
Artikel ini telah tayang di Intisari Online dengan judul Zaman Dulu Jika Suami Merasa Sudah Tak Bahagia, Istrinya akan Dijual di Pasar Seperti Ternak Bukannya Dicerai