Follow Us

Viral Buku Catatan Amal dalam Bentuk Virtual, Aplikasi Raqib Atid Rupanya Ada untuk Muhasabah Diri, Netizen: Cocok Mengontrol Dosa dan Pahala

Rifka Amalia - Minggu, 10 Mei 2020 | 16:00
Jagat media Twitter dihebohkan dengan adanya aplikasi Raqib Atid yang berfungsi sebagai catatan dosa dan pahala secara manual
Tangkap Layar Twitter

Jagat media Twitter dihebohkan dengan adanya aplikasi Raqib Atid yang berfungsi sebagai catatan dosa dan pahala secara manual

Sosok.ID - Jagat media Twitter dihebohkan dengan adanya aplikasi Raqib Atid.

Aplikasi yang menyertakan nama malaikat pencatat amal manusia ini ramai diperbincangkan publik.

Hal ini bermula ketika seorang netizen dengan nama pengguna @mazzini_gsp membuat sebuah cuitan.

"Sekarang malaikat Raqib-Atid hadir dalam bentuk aplikasi buat itung dosa sama pahala kita," tulisnya, dikutip Sosok.ID dilansir dari Twitter, Minggu (10/5).

Baca Juga: Tak Sanggup Lagi Dengar Suara Perut Keroncongan Tetangganya, Wanita Ini Kembalikan Sembako yang Diterimanya : Saya Merasa Tidak Berhak

Unggahan itu lantas ramai dikomentari warganet lain.

Banyak dari mereka mempertanyakan maskud dan tujuan pembuatan aplikasi tersebut.

Wah ini sih keren ... Aplikasi baru nih Raqib Atid hahaha... Cocok utk mengontrol dosa & pahala kalian,” tulis akun @aprilian_ds.

Aplikasi ini bak berperan seperti buku catatan amal, dimana pahala dan dosa ditulis secara manual.

Baca Juga: Gorok Leher Anak Sendiri dan Tampung Darahnya di Bawah Rumah, Satu Keluarga di Sulsel Kesurupan Massal Usai Lakukan Praktek Ritual Aneh

Oleh karenanya kemunculan aplikasi ini menuai beragam kontroversi.

Sebagian dari netizen mendukung hadirnya aplikasi Raqib Atid, sebab dianggap mampu mengingatkan diri tentang berapa banyak kebaikan dan keburukan yang telah dilakukan seseorang dalam satu hari.

Source : Kompas.com, Twitter

Editor : Sosok

Baca Lainnya

Latest