Follow Us

Nuraninya Amblas, Dipaksa Antarkan Penumpang 230 Km dengan Iming-iming Duit Rp 700 Ribu di Tengah Wabah, Ojol Usia Sepuh Ini Berakhir Tak Dibayar Sepeserpun: Saya Ditinggal Kabur

Rifka Amalia - Minggu, 05 April 2020 | 19:00
Mulyono (59) pengemudi ojol yang kena tipu penumpangnya
Tribunsolo/Mardon Widiyanto

Mulyono (59) pengemudi ojol yang kena tipu penumpangnya

"Saya tidak tahu namanya," ungkap Mulyono.

Baca Juga: Bucin Setengah Mati dengan Adik Kelas Hingga Rela Kerja Tanpa Dibayar, Oknum Pembina Pramuka di Sumsel Bunuh dan Perkosa Siswi SMP, Pelaku: Saya Naksir Tapi Susah Dekati

Mulyono mengaku hanya mengetahui ciri fisiknya saja antara lain berbadan kecil, berkumis tipis, dan menggunakan celana jeans.

Mulyono sendiri baru tergabung menjadi pengemudi ojek online (ojol) sekitar empat bulan lamanya.

Sebelum ini, Mulyono hanya menjadi ojek pangkalan.

Kisah Mulyono yang malang ini pun sempat ramai karena viral di grup-grup WhatsApp hingga banyak materi yang kemudian berdatangan secara estafet dari Solo-Klaten-Purwokerto.

(Arif Budhi Suryanto)

Artikel ini telah tayang di Grid.ID dengan judul: Kena Tipu Pelanggan sampai Harus Tempuh Jarak 230 Kilometer Purwokerto-Solo, Driver Ojol 59 Tahun Ini Cuma Bisa Pasrah Duduk di Depan Masjid sambil Tunggu Sandal Pelaku

Source : Grid.ID

Editor : Sosok

Baca Lainnya

Latest