Meski kini lahir banyak gaya mendukung tim sepak bola karena berkembangnya informasi, referensi dari sejumlah negara, Bobotoh tidak pernah tenggelam.
Terbukti dengan munculnya beberapa kelompok suporter Persib Bandung seperti Hooligan Persib, Viking Persib Club (VPC), Flowers City Casual (FCC), La Curva Pasundan, Bomber (Bobotoh Maung Bandung Bersatu), Drunken Troopers, TS1 Crew, Bandung Supporter Alliance, Second Squad, dll Bobotoh tetap masih eksis.
(*)