Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Kisah Nabi Muhammad Ketika Lahir, Api Abadi Berusia 1000 Tahun Mendadak Padam

Dwi Nur Mashitoh - Rabu, 05 Oktober 2022 | 20:16
Kisah Nabi Muhammad saat lahir, api abadi yang menyala 1000 tahun mendadak padam.
Pixabay

Kisah Nabi Muhammad saat lahir, api abadi yang menyala 1000 tahun mendadak padam.

Sosok.ID - Kisah nabi kali ini membahas soal kelahiran Nabi Muhammad.

Dimana kelahiran Nabi Muhammad saat ini diperingati umat Islam sebagai Maulid Nabi.

Beberapa peristiwa besar mengiringikelahiran Nabi Muhammad.

Mengingat Rasulullah adalah nabi terakhir yang diutus di dunia, tak heran bila kelahirannya diwarnai berbagai peristiwa tak biasa.

Salah satu yang paling terkenal adalah peristiwa serbuan pasukan Abrahah untuk menghancurkan Ka'bah.

Kala itu, Abrahah mengerahkan pasukannya beserta gajah.

Tak heran, waktu itu dikenal dengan Tahun Gajah.

Peristiwa itu pun tertuang dalam Al-Qur'an surat Al-Fil ayat 1 sampai 5.

Muhammad sendiri lahir di Mekkah pada pada 20 April 570 tak lama setelah peristiwa besar itu terjadi.

Selain peristiwa itu, ada pula kejadian tak biasa lainnya yang mewarnai kelahiran Nabi Muhammad.

Yakni, padamnya api abadi yang disemba oleh kekaisaran Persia.

Editor : Sosok

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x