Luna Maya angkat tangan saat Nikita Mirzani menyampaikan salam Ariel Noah untuknya.
Meski demikian tak dipungkiri jika pas awal-awal putus dengan Ariel NOAH, Luna Maya sempat terluka dengan sikap sang mantan.
"Ada awal-awal itu pasti manusiawi."
"Karena namanya perasaan kan kita kalau ada sesuatu yang udah terbiasa terus tetiba gak ada kan pasti kan aneh," kata Luna Maya.
"Tapi seiring berjalannya waktu ya udahlah, namanya orang hidup ketemu abcd kan akan selalu bersinggungan. Ikhlas aja," pungkasnya.
(*)