Follow Us

Grafolog Bongkar Makna Tersembunyi Tulisan Tangan Surat Wasiat Terduga Teroris ZA

Rina Wahyuhidayati - Kamis, 01 April 2021 | 14:33
Grafolog Bongkar Makna Tersembunyi Tulisan Tangan Surat Wasiat Terduga Teroris ZA
Kolase: Youtube/Tribunnews.com dan TribunJakarta.com/Annas Furqon Hakim

Grafolog Bongkar Makna Tersembunyi Tulisan Tangan Surat Wasiat Terduga Teroris ZA

Menurutnya, ada ciri-ciri negatif yang menonjol dalam tulisan tangan terduga teoris, ZA.

Baca Juga: Setelah Gereja Katedral Makassar, Giliran Mabes Polri yang Jadi Sasaran Aksi Terorisme, Satu Orang Ditembak Mati dalam Insiden

Hal tersebut disampaikan Yosandy melalui unggahan Instagram @yosandyls, (1/4/2021).

"Ciri Grapho yang menonjol pada tulisan tangan ini: kecemasan /anxiety, gangguan mood/emosi labil, niat bunuh diri, sifat agresi (menyerang)

Tidakkah seseorang perlu menghilangkan ciri ini jika muncul pada dirinya?," tulis Yosandy.

Yosndy juga sudah menganalisa surat wasiat yang ditulis oleh L, salah seorang pelaku bom bunuh diri di Gereja Katedral Makassar.

Kurang lebih sama dnegan ZA, Yosandy menemukan sejumlah emosi negatif menonjol dalam tulisan tangan surat wasiat L.

"Ciri Grapho yang menonjol pada tulisan tangan ini: kemarahan, introvert, niat bunuh diri, destruktif (sifat merusak)," tulis Yosandy.

Baca Juga: Fakta Pelaku Bom Bunuh Diri Gereja Katedral, Yatim Sejak Umur 5 Tahun hingga Mendadak Berubah Sikap: Ia Penyabar Sekali Sejak Kecil

Editor : Sosok

Baca Lainnya

Latest