Lantas, ia menduga pohon-pohon besar di depan rumahnya yang menjadi penyebab.
"Karena memang di depan rumah tuh ada pohon gede banget.
Biasanyakan hantu suka ada di pohon-pohon seperti itu," sambungnya.
Ia mengaku tak pernah melihat sosok makhluk halus, tapi pernah melihat kejadian kaca rumahnya mendadak pecah sendiri.
Depe menyebut sudah 2 kali kaca rumahnya pecah secara misterius.

kaca rumah lantai 3 Depe pecah
"Tapi Dewi sendiri pernah lihat?" tanya Gading.
"Nggak," jawabnya.
"Katanya kaca rumahnya pernah pecah sendiri?" cecar Raffi.
"Iya, ini udah kedua kali, pertama diatas lantai tiga tiba-tiba kaca pecah.