Follow Us

35 Tahun Diam, Nia Daniaty Ungkap Kisah Sedih di Balik Lagu Gelas-gelas Kaca yang Namanya Melambung: Kalau Nangis Hanya Ngadu Sama Kaca

Andreas Chris Febrianto Nugroho - Minggu, 16 Agustus 2020 | 18:30
35 Tahun Diam, Nia Daniaty Ungkap Kisah Sedih di Balik Lagu Gelas-gelas Kaca yang Namanya Melambung: Kalau Nangis Hanya Ngadu Sama Kaca
Instagram @niadaniatynew

35 Tahun Diam, Nia Daniaty Ungkap Kisah Sedih di Balik Lagu Gelas-gelas Kaca yang Namanya Melambung: Kalau Nangis Hanya Ngadu Sama Kaca

Sosok.ID - Salah satu lagu yang pernah dilantunkan oleh Nia Daniaty ini mungkin tak asing di telinga kita.

Bahkan lagu tersebut menjadi salah satu karya yang bisa dikatakan tak lekang oleh waktu.

Meski telah berusia 35 tahun, namun lagu tersebut terkadang masih terdengar di beberapa tempat.

Memang lagu tersebut tak bisa lepas dari sosok Nia Daniaty hingga bisa membuatnya menjadi salah satu penyanyi yang diperhitungkan.

Baca Juga: Tak Ada yang Mustahil, Dulu Kerja Loper Koran Kini Sosok Ini Jadi Pangdam Jaya, Begini Perjuangannya!

Lagu yang diciptakan oleh Rinto Harahap pada tahun 1985 tersebut memang menyimpan banyak lirik menyedihkan.

Meski demikian, Nia Daniaty baru buka suara belum lama ini tentang fakta di balik lagu yang membuatnya tenar tersebut.

Sosok penyanyi kelahiran tahun 1964 tersebut mengungkap kisah di balik salah satu lagu tenar tersebut.

Nama Nia memang tak bisa lepas dengan lagu 'Gelas-gelas Kaca' tersebut sampai detik ini.

Baca Juga: Undangan Nikah Nadya Mustika Tak Sampai Rumah, Wanita yang Ngaku Sebagai Ibu Istri Rizki DA Taruh Curiga pada sang Anak: Gengsi Ibunya Orang Tak Punya

Di kanal Youtube Rian Ekky Pradipta, Nia Daniaty mengungkapkan maksud dari lagu yang ia nyanyikan tersebut.

Source : Kompas.com, YouTube

Editor : Sosok

Baca Lainnya

Latest