Follow Us

Sekadar Ibadah Saja Tak Boleh Dilakukan Sembarangan, Begini Mirisnya Potret Penjara di Israel yang Hanya Dihuni oleh Kaum Hawa, Kebebasan Dirampas hingga Dipaksa Tinggal Berjubel Sekalipun Sedang Hamil Besar

Dwi Nur Mashitoh - Minggu, 07 Juni 2020 | 09:13
Kehidupan di balik jeruji besi Nerve Tirza
Tomer Iffrah

Kehidupan di balik jeruji besi Nerve Tirza

Beberapa dari mereka berasal dari Rusia, Ethiopia dan Amerika selatan.

Baca Juga: Warga Israel Kaget, Air Sungai di Negara Mereka Berubah Jadi Darah

Sejauh upaya rehabilitasi bagi tahanan yang dibebaskan, Iffrah percaya bahwa staff telah melakukan yang terbaik, namun hal itu tidak benar-benar membantu para narapidana.

Pertunjukkan fesyen show pertama di Nerve Tirza
Tomer Ifrah

Pertunjukkan fesyen show pertama di Nerve Tirza

Beberapa gambar yang sempat diambil Iffrah menunjukkan sebuah pementasan fesyen pertama yang diselenggarakan oleh narapidana di Nerve Tirza sebagai bentuk proyek rehabilitasi.

Hal itu juga dimaksudkan untuk mengembalikan kepercayaan diri mereka setelah jangka waktu lama dipenjara.

Para tahanan bekerja sama membuat koleksi yang terinspirasi oleh apapun dari simbol militer Inggris, hingga simbol agama India.

Baca Juga: Usai Kritik Menlu AS Terkait Virus Corona, Duta Besar China untuk Israel Ditemukan Tewas di Rumahnya

(Afif Khoirul M)

Artikel ini telah tayang di Intisari Online dengan judul Inilah Potret Memilukan Kehidupan Penjara di Israel yang Hanya Dihuni Oleh Perempuan

Source : intisari online

Editor : Sosok

Baca Lainnya

Latest