Follow Us

Bisa Jadi Peluang Usaha, Kisah Sukses Mantan Pemulung jadi Miliader Madiun, Hanya Gegara Jualan Tanaman Liar yang Sering Kita Temui Ini

Rifka Amalia - Sabtu, 08 Februari 2020 | 09:15
Peluang Usaha! Kisah Sukses Mantan Pemulung jadi Miliader Madiun, Hanya Gegara Jualan Tanaman Liar
pertanian.go.id/bertaniorganik.com

Peluang Usaha! Kisah Sukses Mantan Pemulung jadi Miliader Madiun, Hanya Gegara Jualan Tanaman Liar

Sosok.ID - Indonesia adalah negeri yang kaya.

Saking kayanya, kadang kita tak menyadari adanya potensi besar dari tanaman-tanaman yang tumbuh liar di sekeliling kita.

Seperti tanaman yang sering digunakan sebagai pakan ular ini.

Tanaman porang, kini banyak dibudidayakan petani di sejumlah daerah.

Umbi porang yang diolah jadi tepung ini laku keras di pasar ekspor.

Baca Juga: Sedari Awal Diprediksi Jadi Negara Gagal, Timor Leste Pernah Terkena Huru-Hara Brutal Hingga Xanana Gusmao Hampir Mati Ditembak Warganya Sendiri

Siapa sangka, tanaman ini dulu hanya dibuang-buang saja, tumbuh liar di pekarangan rumah dan dianggap masyarakat sebagai makanan ular.

Umbi dari porang, banyak dicari di pasaran luar negeri seperti Jepang, China, Taiwan, dan Korea.

Tepung umbinya dipakai sebagai bahan baku kosmetik, obat, hingga bahan baku ramen.

Diberitakan Harian Kompas, 17 Juni 2011, porang awalnya tidak lebih dari tumbuhan liar yang lazim ditemukan di sela-sela pepohonan hutan di Madiun, Jawa Timur.

Terinspirasi sifat tumbuh dan nilai ekonominya, warga setempat membudidayakan tanaman ini di balik rimbunnya tegakan pohon di hutan.

Baca Juga: 10 Tahun Rubah Wajah Monas Hingga Mendunia, Mantan Gubernur DKI Jakarta Menangis Lihat Anies Izinkan Pohon Digunduli, Bang Yos: Aku Enggak Mau Lihat

Source : Kompas.com

Editor : Seto Ajinugroho

Baca Lainnya

Latest