Follow Us

Panggil Kopassus Sebagai Instruktur, 2 Tentara Brunei Pernah Pingsan Saat Latihan, Hasilnya Ungguli Malaysia Saat Lomba Menembak!

Andreas Chris Febrianto Nugroho - Minggu, 12 Januari 2020 | 18:30
(Ilustrasi Kopassus ) Panggil Kopassus Sebagai Instruktur, 2 Tentara Brunei Pernah Pingsan Saat Latihan, Hasilnya Ungguli Malaysia Saat Lomba Menembak!
(Tribun Jambi)

(Ilustrasi Kopassus ) Panggil Kopassus Sebagai Instruktur, 2 Tentara Brunei Pernah Pingsan Saat Latihan, Hasilnya Ungguli Malaysia Saat Lomba Menembak!

Saat Satuan Penanggulangan Teror atau Sat 81 Gultor Kopassus menjadi tuan rumah Kejuaraan Menembak dalam rangka HUT Kopassus ke 63 bulan April lalu, calon pelatih nembak yang siap diberangkatkan ke Brunei itu hadir dalam Kejuaraan Menembak yang diadakan Sat Gultor.

Berkat gemblengan dari Kopassus tersebut tim Menembak Brunei mengungguli Malaysia dan Singapura

Baca Juga: Megawati Soekarno Putri Dibuat Kaget Saat Diberi Surprise Kedatangan Prabowo di HUT PDI-P: Terimakasih Pak Bowo

Sebelumnya Sultan Halsanah Bolkiah sejak tahun 2003 telah diangkat menjadi warga kehormatan Kopassus.

Sultan Halsanah tercatat 2 kali mengunjungi Makopassus yaitu tahun 1996, dan tahun 2003.

Ketika ia datang ke Makopassus di tahun 2003 itulah, Danjen Kopassus Mayjen TNI Sriyanto menobatkan Sultan Halsanal Bolkiah sebagai warga kehormatan Kopassus.

Kopassus Makan Daging Ular di Depan Sultan Kaya Raya Brunei Darussalam, Jokowi Sampai Tak Mau Lihat
(Tribun Solo)

Kopassus Makan Daging Ular di Depan Sultan Kaya Raya Brunei Darussalam, Jokowi Sampai Tak Mau Lihat

Jadi jangan heran kalau Sultan Halsanah Bolkiah begitu percaya kepada Kopassus untuk mengajari militernya, terutama Tim Menembak Brunei Darussalam.

Cerita Komando Pasukan Khusus yang menggigit kepala ular sampai putus bukan saja pernah disajikan langsung di depan mata Jenderal Pentagon Amerika Serikat.

Bahkan Presiden Joko Widodo (Jokowi) pernah secara langsung mengajak seorang raja menyaksikan anggota Kopassus memakan ular hidup.

Kala itu kehadiran raja kaya raya Brunei Darussalam hadir di Indonesia dalam mempererat hubungan antar kedua negara.

Baca Juga: Mundur Dari Status Keluarga Kerajaan, Pasangan Pangeran Harry Dan Meghan Markle Buat Ratu Elizabeth II Geram, Ini yang Akan Mereka Alami!

Source : TribunPekanbaru.com

Editor : Sosok

Baca Lainnya

Latest