Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Sedang Jongkok di Closet, Pria Ini Terkejut Usai Tarik Hewan Ini dari Bokongnya

Seto Ajinugroho - Sabtu, 14 Desember 2019 | 09:00
Cacing pita yang berhasil dikeluarkan Ratprachoom
dailymail.co.uk/NewsFlare

Cacing pita yang berhasil dikeluarkan Ratprachoom

Sosok.ID- Setiaporang pasti pernagh mengalami apa itu yang namanya BAB.

KBegitu pula yang dialami oleh seorang pria di Thailand ini.

Dilansir dari Daily Mail, pria bernama Kritsada Ratprachoom (44) itu mengalami hal menjijikkan saat sedang BAB.

Setelah mengantarkan anaknya ke sekolah, dia ingin BAB di pagi hari terlebih dahulu.

Baca Juga: Tanpa Sebab yang Jelas, Seorang Pria Tiba-tiba Tikam Istrinya dengan Brutal di Pasar yang Ramai Pengunjung, Pelaku Usapkan Darah ke Wajah Korban Usai Nyawanya Melayang

Namun saat hendak selesai, Ratprachoom merasa 'belum selesai' dan ada sesuatu yang masih hendak ingin dikeluarkan.

Sebelumnya, pria ini telah melakukan operasi usus buntu minggu sebelumnya dan awalnya mengira yang tersisa adalah sisa operasi yang belum terkeluarkan.

Namun benda lengket dan elastis tersebut bukanlah benang sisa operasi, melainkan hal yang tidak terduga sama sekali baginya.

Saat dia menarik benda elastis dan lengket tersebut, dia akhirnya menyadari jika yang dia tarik dari pantatnya adalah cacing pita hidup.

Baca Juga: Mbah Mijan Terawang Rumah Tangga Adem Ayem Artis Ini Bakal Kandas di Tahun Kolo Geni

Kesulitan buang air besar, pria di Thailand malah menemukan hewan sepanjang 10 M di dalam saluran pencernaannya

Kesulitan buang air besar, pria di Thailand malah menemukan hewan sepanjang 10 M di dalam saluran pencernaannya

Berwarna putih pucat, hewan tersebut sangatlah panjang bahkan mencapai panjang 10 meter.

Sangat terkejut dan bingung dengan penemuannya, pria tersebut meletakkan cacing hidup tersebut di tangki air toilet.

Baca Juga: Gejala Penyakit Lain Muncul Saat Ashanty Berobat ke Singapura, Tubuhnya Mengalami Bentol-bentol

Cacing tersebut kemudian menggeliat-geliat.

Bentuk cacing pita yang diambil Ratprachoom dari tubuhnya

Bentuk cacing pita yang diambil Ratprachoom dari tubuhnya

Akhirnya, Ratprachoom menekan tombol flush dan cacing tersebut ia buang melalui lubang toilet.

Cacing pita diketahui dapat masuk ke dalam tubuh manusia saat manusia memakan atau meminum sesuatu yang diinfeksi telur atau cacing pita itu sendiri.

Saat di dalam tubuh, kepala cacing tersebut menempel pada dinding saluran pencernaan dan memakan semua makanan yang sedang dicerna. (Maymunah)

Source : intisari

Editor : Sosok

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x