- Janin berada di bagian belakang rahim menuju tulang belakang, sehingga tidak terlihat saat pemeriksaan.
- Pergerakan janin di dalam rahim hampir mirip dengan perut kembung atau gejala gangguan pencernaan.
- Menstruasi tidak teratur, sehingga merasa wajar ketika haid lewat dari tanggal biasa.