Rekaman polisi yang tengah menghitung jumlah emas yang disembunyikan Zhang Qi beredar luar di internet.
Walaupun, lembaga sensor di Cina telah melarang peredaran video tersebut.
Zhang Qi kini tengah menjalani proses penyelidikan yang ditangani oleh pengawas korupsi Cina.
Kampanye anti-korupsi ini merupakan inisiatif dari Presiden Xi Jiping untuk menangani kasus yang yangat merugikan negaranya itu.
Sebelumnya, Xi Jiping mengatakan ada lebih drai satu juta pejabat dan lusinan mantan birokrat yang dipenjara karena korupsi.
Baca Juga: Berkat Pancingan Nafa Urbach, Lucinta Luna Akhirnya Ngaku Hingga Dua Kali Bahwa Dirinya Laki-laki
Jumlah itu terhitung sejak kampanye diluncurkan.
Dia juga menegaskan bahwa kampanye itu tidak akan pernah berakhir.
Sebab, korupsi adalah ancaman terburuk yang dihadapi oleh setiap partai.
Pada 2018, Cina berada di urutan ke-87 pada Transparency International's Corruption Perception Index.