Follow Us

Ratusan Warga Datang ke Makam Habibie, Bukan Untuk Berziarah, Malah Asik Selfie di Depan Nisan Mantan Presiden

Andreas Chris Febrianto Nugroho - Sabtu, 14 September 2019 | 16:00
Ratusan Warga Datang ke Makam Habibie, Bukan Untuk Berziarah, Malah Asik Selfie di Depan Nisan Mantan Presiden
Kolase (Tribunnews/Wartakotalive)

Ratusan Warga Datang ke Makam Habibie, Bukan Untuk Berziarah, Malah Asik Selfie di Depan Nisan Mantan Presiden

Sosok.ID - Belum habis duka yang dirasakan oleh asyarakat Indonesia atas kepergian salah satu tokoh Inspirator Bangsa, Baharuddin Jusuf Habibie.

Presiden ketiga Republik Indonesia menutup pada Rabu (11/9/19) pukul 18.05 WIB di SDPAD Gatot Subroto.

Melansir dari Kompas.com, Habibie menghembuskan nafas terakhir karena mengalami degenerasi organ akibat berusia lanjut.

Habibie disemayamkan di TMP Kalibata, Jakarta Selatan pada Kamis (12/9/19) lalu.

Tepat bersebelahan dengan makam sang istri tercinta, Hasri Ainun Habibie yang telah dahulu meninggal dunia.

Baca Juga: Alih-alih Mengubah Nasib, 31 Wanita Muda Malah Dilacurkan di Batam

Prosesi pemakaman berjalan dengan hikmat dan penuh haru dengan melalui upacara militer dan Presiden Jokowi sebagai inspektur upacara.

Bukan hanya pejabat pemerintahan maupun kolega bisnis saja yang berdatangan untuk mengucapkan salam permisahan.

Namun juga begitu banyak masyarakat yang datang bahkan memenuhi jalan di sepanjang jalur dari rumah duka menuju pemakaman.

Ada pula sebagian masyarakat yang berdatangan ke makam Bapak Demokrasi tersebut selepas upacara penguburan telah usai.

Baca Juga: Ironi Pernikahan Anak di Bawah Umur, Gadis 10 Tahun Dipaksa Nikahi Sepupunya Sendiri

Hari berikutnya pun juga masih sama, terlihat sejumlah masyarakat masih berdatangan untuk sekedar menengok makam salah satu presiden RI tersebut.

Source : Kompas.com, Wartakotalive.com, Gridhype.id

Editor : Andreas Chris Febrianto Nugroho

Baca Lainnya

Latest