Follow Us

Kisah Fadlul Rohman, Anak Petani yang Berhasil Jadi Taruna Akmil Usai Sempat Gagal 10 Kali Sampai Tidur di Dalam Mesjid

Andreas Chris Febrianto Nugroho - Minggu, 01 September 2019 | 15:00
Kisah Fadlul Rohman, Anak Petani Sempat Gagal 10 Kali sebelum Lolos Akmil, Ternyata Pernah Tinggal di Masjid
Tangkapan Layar Chanel Youtube TNI AD

Kisah Fadlul Rohman, Anak Petani Sempat Gagal 10 Kali sebelum Lolos Akmil, Ternyata Pernah Tinggal di Masjid

Fadlul Rohman lolos di tes Sub Panda dan tingkat Panda dengan nilai terbaik.

Ia pun berangkat ke Akademi Militer menjadi Taruna Angkatan Darat di tahun ini.

Baca Juga: Pengakuan Ibu Kandung dari Bayi yang Dibunuh Ayah Tirinya di Bekasi, Baru 4 Hari Kenal Langsung Menikah

Dilansir dari akun Instagram @tni_angkatan_darat, yang mengunggah sebuah video dimana Pangliman TNI Hadi Tjahjanto melaksanakan sesi tanya jawab kepada Fadlul Rohman sebagai calon Taruna.

Di video tersebut Panglima TNI juga menanyakan pekerjaan orangtua Fadlul sebagai pentani.

Saat dilihat, tangan Fadlul penuh dengan luka dan kasar akibat sering membantu orangtuanya mencangkul di sawah.

(*)

Source : YouTube, Instagram

Editor : Sosok

Baca Lainnya

Latest