Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Perjuangan Rizki, Dokter Cantik yang Bertugas di Lokasi Kebakaran Hutan di Riau, Obati Pasien di Tengah Kepulan Asap Tebal

Dwi Nur Mashitoh - Rabu, 07 Agustus 2019 | 13:25
Perjuangan Rizki, Dokter Cantik yang Bertugas di Lokasi Kebakaran Hutan Riau, Obati Pasien di Tengah Kepulan Asap Tebal
KOMPAS.COM/ IDON TANJUNG

Perjuangan Rizki, Dokter Cantik yang Bertugas di Lokasi Kebakaran Hutan Riau, Obati Pasien di Tengah Kepulan Asap Tebal

Sosok.ID- Sri Rizki Malau ikut sibuk saat terjadi kebakaran lahan gambut di Desa Kertajaya, Kecamatan Kempas, Kabupaten Indragiri Hilir, Riau.

Asap tebal masih menyelimuti hamparan gambut yang terbakar.

Puluhan personel gabungan satuan tugas masih bergotong royong melawan angin yang membuat kebakaran semakin meluas.

Sudah sepekan kondisi seperti ini terjadi.

Meskipun, kepala dan ekor api sudah berhasil dijinakkan, namun bara api belum sepenuhnya padam.

Baca Juga: Cerita di Balik Kebakaran Hutan di Riau, Prajurit TNI Tidur di Lokasi Kebakaran hingga Petugas Pingsan karena Kelelahan

Gambut masih mengeluarkan asap.

Artinya, api masih bertahan dan sewaktu-waktu dapat kembali membara.

Melansir dari Kompas.com, masyarakat menyebutkan bahwa lahan yang terbakar mencapai dua hektare.

Di tengah hiruk pikuk usaha memadamkan api, ada seorang perempuan yang juga berjibaku dalam upaya itu.

Dengan pakaian putihnya, topi koboi dan masker yang melindungi hidungnya.

Baca Juga: Perjuangan Pengungsi Palu, Kembali Bangkit Setelah Temukan Peralatan Dekorasi Pengantin yang Ditelan Bumi Bersama Rumahnya

Source :Kompas.com

Editor : Sosok

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x