Sosok.ID - Orang-orang mengira Irwan Mussry adalah satu-satunya pria yang dikencani Maia Estianty pasca cerai.
Kenyataannya, Irwan Mussry bukan pacar pertama Maia Estianty pasca cerai.
Pasca cerai, Maia Estianty mengaku sempat beberapa kali jalin asmara.
Namun asmara Maia Estianty sebelum dengan Irwan Mussry nyaris tak terendus publik.
Usut punya usut, Maia Estianty rupanya sengaja menyembunyikan asmaranya dari mata masyarakat.
Maia Estianty sendiri mengaku punya alasan tersendiri sengaja sembunyikan asmaranya dari publik.
Alasan tersebut dikuak Maia Estianty di YouTube Nathalie Holscher 29 Desember 2023 lalu.
"Kalau dibilang ngga punya pacar sebelum Mas Irwan.
Nggak mungkin ya, pasti ada, cuma orang ngga tahu aja," kata Maia Estianty.
Maia Estianty sengaja merahasiakan asmaranya lantaran trauma.
Melansir Grid.ID, Sabtu (4/2/2023) saat jalin asmara dengan pria lain pasca cerai, Maia Estianty mengaku masih dihantui trauma.