Darah Tionghoa mengalir dari ibunda Joshua, Lisa Suherman.
3. Raline Shah
Aktris 37 tahun ini dikenal berasal dari keluarga yang multikultural.
Ia merupakan blasteran Tionghoa, Pakistan, hingga Melayu.
4. Baim Wong
Baim Wong mendapat darah Tionghoa dari sang ayah.
5. Cathy Sharon dan Julie Estelle
Kakak beradik yang dominan berparas bule ini ternyata memiliki darah Tionghoa.
Keduanya merupakan blasteran Prancis, Manado, dan Tionghoa.