Jika dihitung secara kasar, Li Shouning menghabiskan Rp 1,1 miliar untuk membiayai pernikahannya dengan sang istri.
Tak disangka, sudah tekor miliaran, pernikahan Li Shouning dan istri justru tak langgeng.
Li Shounin dan Qian Yulu kerap bertengkar dan berselisih paham pasca menikah.
Tepat 33 hari setelah menikah, Li Shouning gugat cerai sang istri.
Li Shouning juga menuntut keluarga istri untuk mengembalikan biaya nikah yang telah ia keluarkan.
Tak tanggung-tanggung, ia bahkan sampai pasang spanduk di depan rumah mertua, minta uang nikahnya dikembalikan.
Keluarga istri sempat tolak mengembalikan uang nikah hingga pengantin pria nekat permalukan mertuanya.
Namun pada akhirnya, dari hasil sidang cerai, keluarga istri harus mengembalikan setengah uang nikah pengantin pria.
Baca Juga: Sosok Janda Ludes Rp 1,7 M demi Restu Calon Mertua, Endingnya Malah Nelangsa
(*)