Meski terkesan mengutamakan materi, Ayu Ting Ting tidak ingin dianggap matre.
Ia hanya bersikap realistis.
Terlebih Ayu Ting Ting merasa selama ini selalu dikecewakan oleh laki-laki.
"Bukannya gue matre apa gimana ya, karena gue udah keseringan dikecewain," ucapnya.
Baca Juga: Sosok Haters Pencemaran Nama Baik Dewi Perssik Ditetapkan Sebagai Tersangka
(*)