Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Doa Agar Allah SWT Menerima Amal Ibadah Kita, Ini Keutamaannya

May N - Jumat, 11 November 2022 | 18:53
Ilustrasi Berdoa
Pexels

Ilustrasi Berdoa

Sosok.ID -Setiapmuslimpasti berharapamal ibadahnyaditerima oleh Allah SWT.

Lantas, adakahdoaagaramal ibadahkitaditerima Allah SWT?

Ya, tentu saja ada. Sebab,muslimmemang diperintahkan untuk sennatiasaberdoa kepada Allah SWT.

Selain beramal dan beribadah dengan niat yang ikhlas karena Allah, muslim juga dianjurkan untuk memanjatkan doa atas setiap amal perbuatan tersebut.

Adapun doa agar amal ibdah kita diterima Allah SWT adalah sebagai berikut:

1. Doa agar amal ibadah kita diterima Allah SWT: Doa dari Nabi Ibrahim

Doa yang pertama ini merupakan doa yang dipanjatkan Nabi Ibrahim alaihissalam setelah selesai membangun Kakbah di tanah suci, Makkah.

Berikut doanya:

رَبَّنَا تَقبَّلْ مِنَّا ِإنَّكَ َأنتَ السَّمِيعُ الْعَلِيمُ رَبَّنَا وَاجْعَلنَا مُسْلِمَيْ ِ ن َلكَ وَمِن ُذرِّيَّتِنَا أُمًة مُّسْلِمًة لَّكَ وَأ ِ رنَا مَنَاسِ َ كنَا وَتُبْ عَليْنَآ ِإنَّكَ َأنتَ التَّوَّابُ الرَّحِيمُ

Rabbanaa taqqabal minnaa innaka antas sami’ul ‘aliim. Rabbannaa waj’alna muslimaini laka wa min dzuriyyatinaa umatan muslimatan laka wa arinaa manasikanaa wa tub ‘alainaa innaka antat tawwabur rahiim.

“Ya Tuhan kami, terimalah (amal) dari kami. Sungguh, Engkaulah Yang Maha Mendengar, Maha Mengetahui. Ya Tuhan kami, jadikanlah kami orang yang berserah diri kepada-Mu, dan anak cucu kami (juga) umat yang berserah diri kepada-Mu dan tunjukkanlah kepada kami cara-cara melakukan ibadah (haji) kami, dan terimalah tobat kami. Sungguh, Engkaulah Yang Maha Penerima tobat, Maha Penyayang. Kemudian, kamu bisa berdzikir kepada Allah saat waktu subuh dan magrib. Dengan harapan, doa ini bisa membuat setiap amal perbuatan diterima dengan mudah oleh Allah.” (QS. Al Baqarah: 127-128)

Nabi Ibrahim memanjatkan doa tersebut bertujuan agar amal perbuatan baik yang telah dikerjakannya semata-mata karena Allah ta’ala.

Editor : Sosok

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x