Raffi Ahmad juga meyakini istrinya tak pernah berbuat apa-apa yang membuatnya cemburu.
"Kalau dianya nggak melakukan apa-apa ngapain aku cemburu," kata Raffi.
"Emang kamu tau?," tanya Nagita Slavina.
Meski Raffi Ahmad mengaku tidak tahu sepenuhnya, namun ia meyakini dan percaya kepada Nagita Slavina, sehingga Raffi merasa tak perlu cemburu untuk apapun.
"Aku nggak perlu tau kamu gimana, yang perlu kamu tau aku sayang sama kamu udah itu aja," tegas ayah dua anak itu. (*)
Baca Juga: Nagita Slavina Minta Izin Punya Teman Pria, Jawaban Raffi Ahmad Mengejutkan: Aku Percaya