Rezeki dalam Islam sesungguhnya juga bukan hanya pekara harta dunia saja.
Diberi kesehatan fisik dan batin, diberi kebahagiaan serta nikmat berkecukupan juga merupakan sebuah rezeki yang seharusnya kita syukuri.
Banyak orang mengartikan rezeki hanya sebagai urusan finansial.
Namun tidak apa-apa, terpenting manusia tidak lupa bahwa pemberi rezeki adalah Allah SWT dan kita harus mencarinya dengab cara yang halal.
Diharapkan, doa nabi Sulaiman ini dapat diamalkan selalu. (*)
Baca Juga: Berharap Utang Lunas, Bacaan Doa Memohon Rezeki Melimpah