Follow Us

Kisah Nabi Yunus Tatkala Ditelan Paus, Terus Memohon Ampunan Allah SWT Selama 40 Hari

Tata Lugas Nastiti - Senin, 03 Oktober 2022 | 17:09
Ilustrasi paus dalam kisah Nabi Yunus
Ilustrasi/Pixabay

Ilustrasi paus dalam kisah Nabi Yunus

Selama 40 hari, Nabi Yunus tak berhenti berdzikir dan bertaubat kepada Allah SWT.

Hingga akhirnya Allah SWT menerima taubatnya dan menyuruh paus tersebut untuk mengeluarkan Nabi Yunus di sebuah pulau.

Allah SWT kemudian kembali menuntut Nabi Yunus kembali ke penduduk Ninawa.

Dari cerita Nabi Yunus yang ditelan paus ini, umat muslim dapat memetik pelajaran bahwa dalam melakukan sesuatu harus diikuti dengan sabar dan ikhtiar.

Kemudian setelah bersabar dan ikhtiar, hal terakhir yang harus dilakukan adalah berserah diri sembari memohon ampunan kepada Allah SWT.

Hal lain yang bisa dipetik dari kisah Nabi Yunus yang ditelan paus ini adalah tidak mengambil keputusan ketika sedang emosi.

Baca Juga: Kisah Nabi Ibrahim Ditegur Allah SWT karena Tolak Menjamu Majusi Tua Kafir yang Kelaparan

(*)

Editor : Sosok

Baca Lainnya

Latest