Follow Us

Punya Makna yang Cantik, 32 Arti Nama Bayi Perempuan dalam Bahasa Jepang

Dwi Nur Mashitoh - Senin, 29 Agustus 2022 | 08:48
Arti nama bayi perempuan dalam bahasa Jepang
Ilustrasi/Pixabay

Arti nama bayi perempuan dalam bahasa Jepang

Sosok.ID - Berikut daftar arti nama bayi perempuan dalam bahasa Jepang.

Memiliki makna yang cantik, arti nama bayi berikut ini bisa dijadikan sebagai inspirasi.

Melansir dari berbagai sumber, berikut daftar arti nama bayi perempuan dalam bahasa Jepang yang punya makna cantik:

1. Ayumi artinya langkah atau berjalan

2. Akira artinya pagi hari, cerah, dan jelas

3. Azumi artinya tempat tinggal aman

4. Bulma artinya perempuan yang indah

5. Chieko artinya anak bijaksana

6. Dai artinya perempuan yang amat dicintai

7. Emika artinya perempuan cantik yang diberkahi

8. Fumi artinya sebuah lukisan

9. Gina artinya keperakan

10. Hana artinya favorit atau bunga

11. Haneen artinya bunga

12. Hinata artinya tempat yang hangat atau sinar matahari

13. Iva artinya sebuah pemberian

14. Jun artinya patuh, murni, bersih, sederhana, atau lembab

15. Kirei artinya cantik

16. Kanna artinya kegembiraan

17. Lei artinya bunga yang bermekaran

18. Minna artinya teman

19. Mieko artinya anak berkah yang cantik

20. Naomi artinya di atas semua atau kecantikan

21. Nikki artinya dua pohon

22. Nara artinya bunga dari surga

23. Ochi artinya lautan lepas

24. Reiko artinya anak yang cantik

25. Sakura artinya bunga ceri

26. Shina artinya kebajikan atau kebaikan

27. Tsuyu artinya Bulan

28. Una artinya puisi, gelombang

29. Wakumi artinya mata air yang indah

30. Yuri artinya cantik, bunga lili

31. Yuna artinya kekuasaan

32. Zanna artinya hadiah dari Tuhan

Baca Juga: Kumpulan 32 Arti Nama Bayi Bermakna Pembawa Kebahagiaan, Bisa Jadi Contekan

(*)

Editor : Sosok

Baca Lainnya

Latest