"Kalau tidak sesuai dengan fakta maka akan saya laporkan karena Indonesia adalah negara hukum," tegas Samsudan.
Sebelumnya diberitakan bahwa Pesulap Merahbeberapa waktu lalu mendatangipadepokanGus Samsudinuntuk membuktikan klaim pengobatan yang diyakininya palsu.
Viralnya kericuhan itu menyebabkanwarga Desa Rejowinangunterkena imbas, sehingga mereka melakukan demo yang berujung penutupanPadepokan Nur Dzat Sejati.
Namun demikian, pihakGus Samsudinmenolak penutupan permanen padepokannya.
Gus Samsudin mengklaim telah mengantongi izin dalam menjalankan padepokan.
(*)