Sementara itu, tanggal 8 Januari yang lalu, kepada media, Kapolri dengan tegas mengatakan Polri berkomitmen dalam upaya pemberantasan korupsi.
Untuk itu, ia selalu memperhatikan dan menyerap aspirasi publik soal Brotoseno.
Sebelumnya, Kapolri telah menyerap berbagai masukan masyarakat, serta arahan dari Menko Polhukam, Kompolnas, dan sejumlah ahli pidana terkait penyelesaian kontroversi kembali bertugasnya Brotoseno.
(*)
Baca Juga: Tata Janeeta Pernah Curiga dengan Brotoseno