Sosok.ID- Usai resmi menyandang status janda setelah bercerai dari DoddySudrajat,Puput kini kembali tuai sorotan.
Kini nama PuputSudrajat disandingkan dengan sosokVickyPrasetyo beberapa waktu terakhir.
Bukan tanpa alasan, hal itu bermula dengan foto yang beredar di media sosial saat VickyPrasetyo berpose bareng Puput.
Tak main-main, dalam potret tersebut nampak VickyPrasetyo yang tak canggung merangkul mantan istri DoddySudrajat tersebut.
Gegara hal itu, kini baik VickyPrasetyo maupun PuputSudrajat didoakan oleh sejumlah pihak untuk bisa berjodoh.
Melansir dari Grid.ID,usai resmi menjanda, Puput mengaku fokus dengan kesibukannya sehari-hari.
Salah satunya Puput kini menjadi pengusaha sambil, di samping itu ia juga sibuk mengurus kedua putrinya.
Tak sampai di situ saja, Puput juga sering terlihat mengawal sang putri Chika saat tampil di depan layar.
Diketahui kini Chika masih berpromosi sebagai artis meski sudah lepas dari duo MayangChika.
Dalam sebuah kesempatan baru-baru ini, Puput kembali tuai perhatian netizen saat bertemu dengan Vicky Prasetyo.
Dalam kesempatan tersebut, keduanya sampai didoakan bisa segera menikah karena dinilai cocok.
"Semoga Vicky berjodoh sama Puput"
"Cocok mereka berdua nih"
"Mereka berdua nikah aja kali, cocok"
Kabar kedekatan Puput dan Vicky Prasetyo diketahui awalnya bermula dari sebuah unggahan di media sosial.
Melansir dari Gridhot.ID,Puput kepergok merekam sosok Vicky dan mengunggahnya ke akun TikTok @puput100.ly.
Keduanya sampai detik ini juga belum memberikan tanggapan atas isu tersebut.
Tetapi baru-baru ini Puput sempat mengunggah postingan ucapan ulang tahun untuk Vicky Prasetyo di feeds Instagram-nya bak bentuk perhatiannya kepada mantan suami Kalina itu.

Puput dan Vicky Prasetyo didoakan berjodoh
"Barakallah Fii Umrik mas @vickyprasetyo sehat selalu berkah umur," ucap Puput dilansir dari Instagram, Selasa (19/4/2022).
"Sukses dunia akhirat ya mas, Aamiin yra," tutupnya.
Unggahan itu juga langsung dikomentari oleh warganet yang setuju dengan kedekatan mereka.
"Kawal sampai halal"
"Semoga Vicky sama Puput berjodoh"
"Wah kayaknya jodoh mbak Puput sama Vicky, boleh dicoba".
(*)
Baca Juga: Puput dan Vicky Prasetyo Didoakan Berjodoh