Follow Us

Uraa! 5 Negara Sekutu Setia Rusia

Seto Ajinugroho - Rabu, 04 Mei 2022 | 14:30
Presiden Rusia Putin berbicara selama pertemuan Dewan Rusia-NATO
Tangkapan Layar/24h

Presiden Rusia Putin berbicara selama pertemuan Dewan Rusia-NATO

"Apa pendapatmu tentang kami? Apakah kami budakmu, apa pun yang kamu katakan, kami akan lakukan?," kata Pakistan ketika diminta menekan Rusia oleh Barat.

"Saya ingin bertanya kepada duta besar Uni Eropa, Apakah Anda menulis surat seperti itu ke India?" tambahnya.

3. China

Tak usah dijelaskan pun semua tahu China pro Rusia.

Hampir 100 persen alutsista China jiplakan dari Rusia hingga saat ini.

4. Meksiko

Meksiko juga ogah mendukung resolusi PBB ke Ukraina.

Mereka lebih aman abstain dengan membiatkan Rusia menyelesaikan urusannya di Ukraina.

"Kami tidak akan melakukan pembalasan ekonomi apa pun karena kami ingin memiliki hubungan baik dengan semua Pemerintah di dunia," ujar Presiden Meksiko Lopez Obrador.

5. Afrika Selatan

Presiden Jacob Zuma mengeluarkan pernyataan baru-baru ini yang menyebut Presiden Putin "seorang pria yang damai" dan sekutu baratnya sebagai "pengganggu". (*)

Baca Juga: 2 Tahun Lalu Bikin Heboh gegara Nikah dengan Mahar Sendal Jepit dan Air Putih, Begini Nasib Hancur Pasangan Suami Istri Ini, Malah Sudah Nikah Lagi

Source : intisari

Editor : Sosok

Baca Lainnya

Latest