Pelantun lagu 'Purnama' itu tak memungkiri, pertanyaan Inul saat itu membuatnya sakit hati.
Kendati begitu, hal itu justru ia jadikan motivasi agar menjadi penyanyi yang lebih baik lagi.
"Sakit, dulu itu Dedek DA 1," ujarnya tertawa.
Lesti tiba-tiba menyebut Baby L dan Billar juga akan diperlakukan sama oleh Inul jika mereka tak bisa bernyanyi dnegan baik.
"Nanti digituin sama Oma, Bang, kalau Abang nyanyinya jelek, Bang," candanya.
Namun berkat peran Inul juga Lesti bisa menjadi pedangdut yang sukses.
(*)