Aksi gandengan tangan yang dilakukan Ariel NOAH dan BCL semakin menambah kemistri mereka.
Lebih lanjut, Ariel NOAH lantas mengungkapkan alasannya datang ke konser tersebut.
Selain melihat penampilan BCL, ia juga bermaksud melakukan observasi.
Mengingat keesokan harinya adalah giliran band NOAH yang tampil di acara tersebut.
"Sebenarnya kan kita observasi karena kan kita manggungnya besok," kata pria yang akrab disapa Boriel itu.
"Iya Noah besok. Jadi harus datang lagi," pinta BCL.
(*)