Rachel Vennya pun tak lupa mengucapkan permintaan maafnya kepada pihak-pihak terkait seperti Menteri Kesehatan, Menteri Pariwisata hingga rekan-rekan awak media.
Rachel Vennya mengaku kala itu tak berani bicara di depan publik karena mentalnya belum kuat.
Kini, Rachel Vennya siap mempertanggungjawabkan semua perbuatannya yang dinilai telah merasahkan publik.
"Aku siap menerima sanksi dan konsekuensi yang akan terjadi ke depan, aku akan jalani itu semua," tandasnya.
(*)