Sontak, unggahan tersebut langsung ramai dikomentari netizen.
Beberapa berharap Ariel NOAH segera menemukan jodohnya.
"Kang lukman bilang yg itu jodoh, semoga cocok ya. Jangan-jangan Ariel punya pacar nih, diam-diam aja," komentar salah satu netizen.
"Gak sabar pengin lihat weddingnya kak Boril, semoga bener didatangkan itu jodohnya, panjang umur sehat selalu," sahut netizen lainnya.

Ariel NOAH kebakaran jenggot saat Lukman bocorkan jodohnya
(*)