"Salam untuk semua, selalu dalamlindunganTuhan YME Allah SWT," tulis Krisdayanti dalam unggahan tersebut.
Komentar yang ditinggalkan oleh Raul Lemos tampak menyita perhatian publik.
Suami Krisdayanti ini tampak meninggalkan beberapa emoji hati berwarna hitam dan emoji dua telapak tangan mengatup bak memberi salam.
Krisdayanti pun menyampaikan pesan dari Aurel Hermansyah untuk Raul Lemos.
"@raullemos06 terimakasih sayang, salam dari anak anak tadi," balasnya.
(*)