Sosok.ID - Nama Sahrul Gunawan kini jadi sorotan setelah resmi dilanting menjadi pejabat pemerintahan tingkat kota atau kabupaten, namun ternyata sang mantan istri juga jadi ikut disoroti.
Indriani Hadi bercerai dari aktor sekaligus Wakil Bupati Bandung, Sahrul Gunawan dan hal itu sudah berjalan selama lima tahun.
Indriani kala itu disebut-sebut mengambil keputusan untuk bercerai lantaran tak ingin dipoligami oleh Sahrul Gunawan.
Kini setelah menyandang status janda selama lima tahun, ternyata Indriani disebut-sebut lebih nyaman sendiri dan belum diketahui siapa pasangan barunya.
Bahkan tak pernah terdengar kabar mantan istri Sahrul Gunawan ini menjalin hubungan dengan seorang pria.
Belum ingin kembali membina bahtera rumah tangga, Indriani Hadi justru sibuk mengurus ketiga buah hatinya.
Tak hanya itu, sederet jabatan mentereng juga tengah dipegang oleh Indriani Hadi.
Berikut potret dan kabar terbaru Indriani Hadi mantan istri Sahrul Gunawan yang telah dirangkum: