Untuk membantu menghilangkan ketakutan Aurel, Atta meneladani orangtuanya yang sukses memiliki 11 anak.
Ia meniru cara ayahnya, Halilintar Anofial Asmid saat memperlakukan ibunya, Lenggogeni Faruk yang sedang hamil.
"Aku diajari dulu kan mamaku punya anak sebelas, sudah ngerasain," ujar Atta.
"Aku lihat mamaku hamil, papaku selalu ngelus, ngobrol ke anaknya, 'Sayang kamu kuat, kamu sehat, kamu bisa berkembang dengan baik, papa mama tunggu kamu di luar, jaga kesehatan kamu di dalam, berkembanglah, doa'."
"Itu yang aku lakukan," tandasnya.
(*)