Apapun yang terjadi, ayah 5 anak itu mengaku akan tetap mencintai Mulan Jameela.

Ahmad Dani saat bicarakan kemungkinan Mulan Jameela selingkuh.
"Cuma Mulan Jameela, nggak ada perempuan lain yang gue sayang," kata Ahmad Dhani seperti yang dikutip Sosok.ID dari tayangan tersebut via Nakita.ID, Selasa (12/1/2021)
Sontak saja jawaban Ahmad Dhani ini membuat sang istri terkejut.
Bukan cuma sang istri, penonton satu studio pun terperangah dengan keseriusan pentolan band Dewa 19 ini.
Lebih lanjut, Ahmad Dhani bahkan mengaku ikhlas bila suatu saat Mulan Jameela menduakan cintanya pada pria lain.
"Semisal Mulan ketahuan selingkuh sama cowok lain, sampai (tidur) dengan orang lain, buat gue Mulan itu the goddess of sex, misal dia selingkuh, gue tetep cinta," pungkasnya.
(*)