Follow Us

8 Tahun Pacaran Seolah Tak Ada Hasil, Pria Ini Mogok Makan Berhari-hari di Depan Rumah Calon Mertua, Ngemis Restu Sampai Dilarikan Warga ke RS

Tata Lugas Nastiti - Selasa, 01 Desember 2020 | 18:00
8 Tahun Pacaran Seolah Tak Ada Hasil, Pria Ini Mogok Makan Berhari-hari di Depan Rumah Calon Mertua, Ngemis Restu Sampai Dilarikan Warga ke RS
Ilustrasi/Pexels.com

8 Tahun Pacaran Seolah Tak Ada Hasil, Pria Ini Mogok Makan Berhari-hari di Depan Rumah Calon Mertua, Ngemis Restu Sampai Dilarikan Warga ke RS

Tak tanggung-tanggung, aksi protes atas nama cinta ini ia lakukan di depan rumah sang calon mertua.

Ya, kisah cinta bak drama telenovela ini berawal ketika kekasih Ananta Burman, Lipika tiba-tiba saja menghilang tanpa kabar.

Usut punya usut, Lipika ternyata menghilang lantaran dijodohkan oleh orang tuanya dengan pria lain.

Baca Juga: Sudah Ancang-ancang Buka Mulut Ucap Ijab di Depan Penghulu, Pengantin Pria Ini Malah Diborgol Polisi, Calon Istri Jadi Biang Keroknya

Padahal Ananta Burman telah mengencani Lipika selama 8 tahun.

Sadar akan segera ditinggal sang kekasih untuk selamanya, Ananta Burman akhirnya memutuskan untuk mogok makan demi mendapatkan Lipika kembali.

Tak main-main, Ananta Burman sampai berkemah di depan rumah sang calon mertua.

Ananta Burman, lakukan aksi mogok makan di depan rumah pacarnya lantaran tak terima jika kekasihnya 8 tahun itu dinikahkan dengan pria lain.
Oddity Central

Ananta Burman, lakukan aksi mogok makan di depan rumah pacarnya lantaran tak terima jika kekasihnya 8 tahun itu dinikahkan dengan pria lain.

Selama seminggu, aksi protes atas nama cinta yang dilakukan Ananta Burman sukses menarik perhatian warga setempat.

Sambil memegang papan bertuliskan, 'kembalikan 8 tahunku,' Ananta Burman berhasil membuat banyak warga bersimpati dan ikut menemaninya.

Baca Juga: Nyaris 2 Tahun Urusan Ranjang Amburadul, Seorang Pria Pilih Akhiri Hidupnya Setelah Berbulan-bulan 'Jatah'nya Ditolak Istri

Berbeda dengan warga yang simpatik, keluarga Lipika justru merasa gerah dengan aksi protes Ananta Burman.

Source : Oddity Central

Editor : Sosok

Baca Lainnya

Latest